Disperkimtan Tabalong, Gelar workshop Kotaku
KabarBanua.com,Tabalong – Guna menurunkan kawasan kumuh, Dinas Permukiman Rakyat, Kawasan Permukiman, dan Pertanahan (Disperkimtan) Tabalong, gelar workshop Kotaku, Program Kota Tanpa Kumuh National Slum Upgrading Program (NSUP) Kabupaten Tabalong, di Hotel Jelita Tanjung, Kamis (31/10/2019). Kepala Dinas Perkimtan Kabupaten Tabalong, Hamidah Munawarah, mengatakan, program Kotaku mendukung penanganan...