KPH Kusan bersama Penyuluh Kehutanan melakukan Monitoring perkembangan biakan lebah madu kelulut
KabarBanua.com,Tanah Bumbu-KPH Kusan bersama dengan Penyuluh Kehutanan melakukan kegiatan monitoring perkembangan dan pengembang biakan lebah madu kelulut KTH Madu Lestari di yang di Desa Teluk Kepayang Kecamatan Kusan Hulu Kabupaten Tanah Bumbu.
Hasil monitoring pengembang biakan lebah kelulut telah terlihat sangat baik perkembanganya, diantaranya sudah terlihat dan terbentuk corong/pintu keluar masuk lebah kelulut dan lubang kotak madu mulai tertutup dengan propolis.
Usai melaksanakan keagiatan monitoring kemuadian dilanjutkan dengan melakukan koordinasi dengan Aparat Desa Mangkalapi mengenai tindak lanjut rencana Pembentukan KTH untuk menjalin program Kemitraan Kehutanan antara KTH dengan KPH.
Red